Tiga Jam Evakuasi Material Longsor, Akses Jalan Bukittinggi-Pasaman Masih Belum Dapat Dilalui

    Tiga Jam Evakuasi Material Longsor, Akses Jalan Bukittinggi-Pasaman Masih Belum Dapat Dilalui

    AGAM,   - Tanah longsor menutup jalur Bukittinggi - Pasaman, tepatnya di Palupuah, Kabupaten Agam, Senin (7/3/2022) malam. Tanah longsor diperkirakan terjadi sekitar pukul 22.30 WIB.

    Proses evakuasi material dilakukan menggunakan satu alat berat dibantu warga sekitar.

    Pantauan wartawan di lapangan, hingga Selasa (8/3/2022), pukul 2.30 WIB, akses jalan tersebut belum dapat dilalui.

    Akibat tanah longsor tersebut, kemacetan yang terjadi dari arah Pasaman menuju Bukittinggi diperkirakan hingga 3 kilometer. (*)

    Afrizal

    Afrizal

    Artikel Sebelumnya

    Longsor di Palupuah, Jalur Bukittinggi-Pasaman...

    Artikel Berikutnya

    Tanggapi Isu Kelangkaan Minyak Goreng

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI Kerahkan Pesawat TNI AU Kirimkan Bansos untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di NTT

    Ikuti Kami